Rapat Persiapan Visitasi Desa Mandiri Budaya

HARUN SUSANTO ,AMd, 18 April 2025 12:37:17 WIB

(Nglanggeran-Patuk-desa.id) Kamis, 18 April 2025. Pemerintah Kalurahan Nglanggeran beserta pengurus kalurahan budaya kalurahan nglanggeran melaksanakan Musyawarah Persiapan Visitasi menuju Desa Mandiri Budaya yang dilaksanakan di Aula Balai Desa Nglanggeran. Acara ini dihadiri oleh Tim Monev Kalurahan Budaya Kabupaten Gunungkidul, Pendamping Kalurahan Budaya dan, Pamong, Pengurus Kalurahan Budaya dan Pokdarwis Kalurahan Nglanggeran. Pertemuan ini merupakan tindak lanjut Kalurahan Nglanggeran yang sebelumnya lolos seleksi Paparan Rancangan Rencana Program/ Kegiatan Bakal Calon Desa/ Kelurahan Mandiri Budaya Tahun 2025 yang dilaksanakan pada 19 Maret 2025 lalu. Pertemuan ini membahas pengisian borang dan menyiapkan dokumen dokumen pendukung untuk persiapan Kunjungan Visitasi Kalurahan Nglanggeran yang akan dilaksanakan pada hari kamis, 24 april 2025 nanti.

Artikel Terkini

  • Hadirilah Pengajian Ahad Kliwon di Masjid Al- Fathonah Gunungbutak

    17 Agustus 2019 17:44:10 WIB Admin Desa
    Hadirilah Pengajian Ahad Kliwon di Masjid Al- Fathonah Gunungbutak
    (nglanggeran-patuk.desa.id)--Bertempat di Masjid Al-Fathonah Rt 022/05 Padukuhan Gunungbutak akan dilaksanakan Pengajian Selapanan Ahad Kliwon yang akan dimulai jam 20:30. Hadir sebagai Penceramah adalah Al mukarom Ustadz H.Sholihin S.Ag.MA. Monggo untuk Bapak / Ibu Jamaah untuk bisa bersama-sama me... ..selengkapnya

  • Upacara Detik-Detik Proklamasi

    17 Agustus 2019 17:31:44 WIB Admin Desa
    Upacara Detik-Detik Proklamasi
    (nglanggeran-patuk.desa.id)--Tepat jam 09:00 wib, Upacara memperingati Hati Kemerdekaan Republik Indonesia dilaksanakan. Bertindak sebagai Instruktur Upacara adalah Bapak Camat Patuk. Upacara memperingati hari kemerdekaan tersebut dihadiri oleh seluruh OPD yang ada dikecamatan patuk,Untuk petugas pe... ..selengkapnya

  • Srah terima mesin kakao oleh bpk gubernur DIY kepada kelompok tani kakao margo dadi 111 dusun doga

    16 Agustus 2019 13:05:33 WIB
    Srah terima mesin kakao oleh bpk gubernur DIY kepada kelompok tani kakao  margo dadi 111 dusun doga
    (Nglanggeran - patuk,id)pada tanggal 15 agustus 2019 kelompok tani kakao margo dadi 111 dusun doga dapat bantuan mesin kakao dari pemerintah .kelompok tersebut merilis sebuah omah coklat yang berdiri di dusun dogo yg terletak di rt 10 rw2 yang akan membuat bubuk biji kakao menjadi bubuk coklat.dan a... ..selengkapnya

  • Semarak kemerdekaan padukuhan doga mengadakan kegiatan perlombaan antar rt.

    16 Agustus 2019 11:31:48 WIB
    Semarak kemerdekaan padukuhan doga mengadakan  kegiatan perlombaan antar rt.
    (Nglanggeran-Patuk,id)salam olahraga.semarak menyambut hari ulang tahun kemerdekaan padukuhan doga mengadakan kegiyatan perlombahan di antara volly bolo plastik putra putri dan lomba anak2 ,memasukan pensil dalam botol.untuk bola volly plastik di mulai dari tanggal 5 agustus 2019 sampai 15 agustus 2... ..selengkapnya

  • Sejarah Logo Gunungkidul

    15 Agustus 2019 23:13:43 WIB Admin Desa
    Sejarah Logo Gunungkidul
    (nglanggeran-patuk.desa.id)--Adalah Pak Tjipta Swasana, seorang abdi negara yang bersahaja, lahir di Desa Karangtengah Wonosari, belau adalah pencipta Lambang Kabupaten Gunungkidul Dhaksinarga Bhumikarta. Terlahir pada 2 Maret 1943 dengan nama lengkap tertulis dalam pola ejaan lama Tjipta Swasana. I... ..selengkapnya

  • Mujahaddah Dzikrul Ghofilin, Kegiatan Masyarakat Dusun Doga dan Sekitarnya

    15 Agustus 2019 22:44:43 WIB
    Mujahaddah Dzikrul Ghofilin, Kegiatan Masyarakat Dusun Doga dan Sekitarnya
    (Nglanggeran-Patuk.desa.id)--Doga, rutinitas pengajian mujahaddah dzikrul ghofilin dan pengajian akbar dalam rangka bersih dusun doga,bersama Kyai Misbahkhul Munir dari Pondok Pesantren Lempuyangan dan Ustadz ,Gus Iman Widodo dari Majelis Pendekar Pagarnusa solo raya akan di adakan besuk minggu (mal... ..selengkapnya

  • Nglanggeran Culture Festival 2019

    15 Agustus 2019 22:30:01 WIB Admin Desa
    Nglanggeran Culture Festival 2019
    (nglanggeran-patuk.desa.id)--Rangkaian adat budaya Desa Nglanggeran yang dikemas dalam Acara Nglanggeran Culture Festival 2019 akan dilaksanakan mulai Hari senin Legi, 19 Agustus 2019 yang diawali dengan Acara Kembul Bujono yaitu kenduri dengan 50 Ingkung beserta rakitannya yang nantinya akan dibagi... ..selengkapnya

  • Sosialisasi Keterbukaan Informasi Publik Desa

    15 Agustus 2019 14:42:04 WIB Admin Desa
    Sosialisasi Keterbukaan Informasi Publik Desa
    (nglanggeran-patuk.desa.id)--Pemerintah Desa Nglanggeran dalam hal ini diwakili Kasi Pemerintahan Desa menghadiri Sosialisasi Keterbukaan Informasi Publik Desa yang diselenggarakan oleh Komisi Informasi Daerah D.I.Yogyakarta yang bertempat di Ruang Rapat V Sekretaris Daerah Kabupaten Gunungkidul. Be... ..selengkapnya

Kunjungan Destinasi Wisata

Gunung Api Purba

Hari ini
Kemarin
Minggu ini
Bulan ini
TOTAL(Tahun Ini)
Update : 08 Desember 2022 16:04:25 WIB

Embung

Hari ini
Kemarin
Minggu ini
Bulan ini
TOTAL(Tahun Ini)
Update : 08 Desember 2022 16:04:24 WIB

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Info Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Video Profil Nglanggeran

Lokasi Nglanggeran

tampilkan dalam peta lebih besar