Berita Kalurahan

  • Anak-anak dusun Nglanggeran Giat Melestarikan Budaya Jawa

    16 September 2020 14:36:00 WIB
    Anak-anak dusun Nglanggeran Giat Melestarikan Budaya Jawa
    (nglanggeran-patuk.desa.id) guna melestsrikan seni dan budaya peninggalan leluhur, muda-mudi dari Dusun Nglanggeran Wetan itu rutin belajar karawitan setiap malam Selasa yang bertempat di samping Balai dusun. Anak-anak yang belajar karawitan ini dari anak-anak sekolah dari SMP sampai SMA. Mereka secara ..selengkapnya

  • Ustadz Ujang Busthomi Sambangi Puncak Kampung Pitu

    09 September 2020 13:06:41 WIB
    Ustadz Ujang Busthomi Sambangi Puncak Kampung Pitu
    (nglanggeran-patuk.desa.id) Selasa siang, tanggal 8 September 2020,Puncak Kampung Pitu yang berada di Puncak paling timur dari Puncak Gunung Api Purba Nglanggeran yang tentunya sudah tidak asing lagi di telinga kita semua,tanpa di nyana kedatangan seorang Ustadz terkenal dari daerah Cirebon. Yaitu Ustadz ..selengkapnya

  • Di Masa Pandemi,Roda Pariwisata Mulai Bergeliat

    06 September 2020 08:24:43 WIB
    Di Masa Pandemi,Roda Pariwisata Mulai Bergeliat
    (nglanggeran-patuk.desa.id) di masa pandemi ini,dunia pariwisata memang mengalami banyak sekali penurunan. Bahkan selama 3 bulan kemarin benar-benar mati suri. Dengan berbagai pertimbangan dan maka setwlah di adakan uji coba, mulailah bergeliat pelan-pelan pariwisata yabg ada di Gunungkidul ini. Tidak ..selengkapnya

  • Kenduri syukuran Pembangunan Glamcamp di Kedung Kandang

    31 Agustus 2020 18:56:46 WIB
    Kenduri syukuran Pembangunan Glamcamp di Kedung Kandang
    (nglanggeran-patuk.desa.id) sore ini Senin tanggal 31 Agustus 2020 di pendopo Kedung kandang di adakan syukuran genduri dengan maksud agar rencana pembangunan glamour camping (glamcamp) di area ini yang rencananya akan di mulai besok pagi ini berjalan dengan lancar tanpa halangan yang berarti. Dalam ..selengkapnya

  • Lomba Layang-Layang di Parkiran Embung Nglanggeran

    24 Agustus 2020 18:43:58 WIB
    Lomba Layang-Layang di Parkiran Embung Nglanggeran
    (nglanggeran-patuk.desa.id) masih dalam rangka memperingati kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang ke 75,Karang Taruna Bukit Putra Mandiri Kalurahan Nglanggeran pertama kalinya mencoba sesuatu yang baru, yaitu lomba layang-layang yang di adakan di parkiran Embung Nglanggeran. Sengaja di ..selengkapnya

  • Polda DIY Sambangi Pos JAGA WARGA Padukuhan Nglanggeran Wetan

    13 Agustus 2020 23:04:04 WIB
    Polda DIY Sambangi Pos JAGA WARGA Padukuhan Nglanggeran Wetan
    (nglanggeran-patuk.desa.id) malam ini pos jaga warga yang ada di Desa Nglanggeran,terutama yang berada di padukuhan Nglanggeran wetan ini mendapat kunjungan sambang poskamling dari Polda DIY yang saat ini di wakili oleh Kasubdit Polmas Polda DIY Kompol Totok S,SH bersama jajarannya, ada IPTU Mujiman,Aiptu ..selengkapnya

  • Musim kemarau Air Hujan Guyur Jogjakarta

    13 Agustus 2020 20:15:41 WIB
    Musim kemarau Air Hujan Guyur Jogjakarta
    (nglanggeran-patuk.desa.id)Meski sudah memasuki musim kemarau, hujan dengan intensitas ringan mengguyur Kota Yogyakara sepanjang Selasa (11/8/2020) sore hingga Rabu (12/8/2020) pagi ini. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Yogyakarta memastikan hujan ini diakibatkan belokan angin dampak ..selengkapnya

  • DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA KE-75

    05 Agustus 2020 22:45:31 WIB Admin Desa
    DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA KE-75
    Makna Logo-Terinspirasi dari simbol perisai di dalam lambangGaruda Pancasila.Logo ini menggambarkan Indonesia sebagai negarayang mampu memperkokoh kedaulatan, menjagapersatuan dan kesatuan Indonesia.Logo Kemerdekaan RI 75 tahun ini menyimbolkan artidari kesetaraan dan pertumbuhan ekonomi untukrakyat ..selengkapnya

Kunjungan Destinasi Wisata

Gunung Api Purba

Hari ini
Kemarin
Minggu ini
Bulan ini
TOTAL(Tahun Ini)
Update : 08 Desember 2022 16:04:25 WIB

Embung

Hari ini
Kemarin
Minggu ini
Bulan ini
TOTAL(Tahun Ini)
Update : 08 Desember 2022 16:04:24 WIB

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Info Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Video Profil Nglanggeran

Lokasi Nglanggeran

tampilkan dalam peta lebih besar