Berita Kalurahan

  • Batas Perekaman KTP Elektronik

    01 Oktober 2016 07:56:25 WIB
    Batas Perekaman KTP Elektronik
    Nglanggeran, Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo memberikan kelonggaran batas waktu perekaman data Kartu Tanda Penduduk elektronik (e-KTP) menjadi pertengahan 2017 mendatang. "Masih banyak warga yang belum melakukan perekaman (data, red.) e-KTP," katanya usai melakukan pantauan pelaksanaan penyembelihan ..selengkapnya

  • JUM'AT BERSIH

    30 September 2016 20:04:37 WIB
    JUM'AT BERSIH
    Nglanggeran Kulon.  Jum'at 30 September 2016,semua warga Rt: 15,Rw: 03,dibantu mas-mas dan mbak-mbak KKN dari UIN Sunan Kalijaga,melakukan kerjabakti. Diantaranya membersihkan parit,potong rumput dan menyapu. Ini sekaligus uji coba mesin potong rumput baru,yang dibeli dari dana jimpitan warga yang ..selengkapnya

  • Hari ke 2 Forkom Desa Wisata di JEC

    30 September 2016 14:23:14 WIB
    Hari ke 2 Forkom Desa Wisata di JEC
    Jumat (30/09) adalah hari ke dua Forum Komunikasi Desa dan Kampung Wisata  se DIY mengadakan pameran di Jogja Expo Center Jogjakarta. Pameran yang di buka dari pukul 10:00 ini terlihat belum begitu ramai. Mungkin karena masih pagi, juga bertepatan dengan hari Jumat. Akan tetapi sehabis shalat jumat ..selengkapnya

  • Forkom Desa dan Kampung Wisata DIY di JEC

    29 September 2016 17:07:15 WIB
    Forkom Desa dan Kampung Wisata DIY di JEC
    Mulai pagi ini Forkom (forum komunikasi) dan kampung wisata DIY mendapat undangan  untuk pameran di JEC. Pameran ini di laksanakan dari tanggal 29-02 Oktober. Tidak luput juga Desa Wisata  Nglanggeran juga andil di sini. Mulai pagi tadi ..selengkapnya

  • Rapat Dusun Sekaligus Perkenalan Dengan KKN UIN SUKA

    29 September 2016 04:59:20 WIB
    Rapat Dusun Sekaligus Perkenalan Dengan KKN UIN SUKA
    Rabu malam(28/09) warga dusun Nglanggeran Wetan berkumpul di balai dusun. Acara yang  di mulai pukul 20:00 ini diantara membahas tentang program pemerintah tentang transmigrasirehab jalan, ..selengkapnya

  • THE CHOCCOLATE FACTORY

    28 September 2016 23:46:54 WIB
    THE CHOCCOLATE FACTORY
    INSIDE "THE CHOCCOLATE FACTORY" Agriculture Techno Park, Desa Wisata Nglanggeran, Gunungkidul 24 September 2016   Finishing process of choccolate candy made from ettawa goat milk and cocoa - village's agriculture products. This place is open from Monday to Friday for public. Please contacting the: ..selengkapnya

  • Kerja Bakti Menutup Jalan Berlubang

    28 September 2016 18:07:37 WIB
    Kerja Bakti Menutup Jalan Berlubang
    Karangsari, hari ini Rabu, 28 september 2016 pada jam 6 sore ini sebagian warga karangsari melakukan kegiatan menambal sementara jalan jl jogja-wonosari yang berlubang. Kawasan jalan ini masih masuk di kawasan Desa Nglanggeran Padukuhan Karangsari khususnya rt01/tw01. Sebagian para warga segera melakukan ..selengkapnya

  • Embung Nglanggeran

    27 September 2016 11:37:11 WIB
    Embung Nglanggeran
    nglanggeran, ..selengkapnya

Kunjungan Destinasi Wisata

Gunung Api Purba

Hari ini
Kemarin
Minggu ini
Bulan ini
TOTAL(Tahun Ini)
Update : 08 Desember 2022 16:04:25 WIB

Embung

Hari ini
Kemarin
Minggu ini
Bulan ini
TOTAL(Tahun Ini)
Update : 08 Desember 2022 16:04:24 WIB

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Info Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Video Profil Nglanggeran

Lokasi Nglanggeran

tampilkan dalam peta lebih besar