Rapat Persiapan Visitasi Desa Mandiri Budaya

HARUN SUSANTO ,AMd, 18 April 2025 12:37:17 WIB

(Nglanggeran-Patuk-desa.id) Kamis, 18 April 2025. Pemerintah Kalurahan Nglanggeran beserta pengurus kalurahan budaya kalurahan nglanggeran melaksanakan Musyawarah Persiapan Visitasi menuju Desa Mandiri Budaya yang dilaksanakan di Aula Balai Desa Nglanggeran. Acara ini dihadiri oleh Tim Monev Kalurahan Budaya Kabupaten Gunungkidul, Pendamping Kalurahan Budaya dan, Pamong, Pengurus Kalurahan Budaya dan Pokdarwis Kalurahan Nglanggeran. Pertemuan ini merupakan tindak lanjut Kalurahan Nglanggeran yang sebelumnya lolos seleksi Paparan Rancangan Rencana Program/ Kegiatan Bakal Calon Desa/ Kelurahan Mandiri Budaya Tahun 2025 yang dilaksanakan pada 19 Maret 2025 lalu. Pertemuan ini membahas pengisian borang dan menyiapkan dokumen dokumen pendukung untuk persiapan Kunjungan Visitasi Kalurahan Nglanggeran yang akan dilaksanakan pada hari kamis, 24 april 2025 nanti.

Artikel Terkini

  • Pemdes Nglanggeran Deklarasi Stop Pungli

    09 Januari 2019 21:34:41 WIB Admin Desa
    Pemdes Nglanggeran Deklarasi Stop Pungli
    (nglanggeran-patuk.desa.id)-- Sebagai pelayanan masyarakat pemerintah desa Nglanggeran selalu menunjukkan transparansi kepada masyarakat,terbaru bersama jajaran polsek patuk Pemdes mengadakan Deklarasi Anti Pungli (09 Januari 2019). Apapun pelayanan masyarakat desa nglanggeran tidak ada pungutan yan... ..selengkapnya

  • Pembentukan Panitia Seleksi Perangkat Desa Nglanggeran

    09 Januari 2019 21:16:23 WIB Admin Desa
    Pembentukan Panitia Seleksi Perangkat Desa Nglanggeran
    (nglanggeran-patuk.desa.id)--Rabu,09 Januari 2019 bertempat di Balai Desa Nglanggeran, dilaksanakan Rapat Musyawarah Pembentukan Panitia Pengisian Perangkat Desa Nglanggeran. Acara tersebut dihadiri unsur Muspika kecamatan,BPD,Tokoh Masyarakat,dan LKD. Untuk formasi yang dibutuhkan nantinya adalah u... ..selengkapnya

  • Hari ke 2 Anak-anak Xin Zhong ini di Desa wisata Nglanggeran

    09 Januari 2019 18:13:29 WIB
    Hari ke 2 Anak-anak Xin Zhong ini di Desa wisata Nglanggeran
    (nglanggeran-patuk.desa.id) hari Rabu ini adalah hari kedua dimana anak-anak SMA XIN ZHONG ini berada di Desa Wisata Nglanggeran. Sehari ini kegiatan cukup ful. Di mulai pukul 08:00 mereka sudah di bawa ke sawah untuk di perkenalkan dengan sawah. Bagaimana cara membajak sawah, menanam,sampai pada ak... ..selengkapnya

  • Live in SMA XIN ZHONG di Desa Wisata Nglanggeran

    09 Januari 2019 05:18:38 WIB
    Live in SMA XIN ZHONG di Desa Wisata Nglanggeran
    (nglanggeran-patuk.desa.id) selama 4 hari 3 malam, SMA Xin Zhong Surabaya mengadakan kegiatan tahunan Live in di Desa Wisata Nglanggeran. Ini adalah kali kedua sekolah ini kegiatan di sini. Di hari pertama setelah mereka datang, ada acara sambutan oleh pengelola,juga belajar unggah ungguh. "saya pas... ..selengkapnya

  • Nglanggeran Maju Lomba Desa 2019

    08 Januari 2019 18:33:37 WIB Admin Desa
    Nglanggeran Maju Lomba Desa 2019
    (nglanggeran-patuk.desa.id)--Bertempat dibalai desa nglanggeran Minggu, 06 Januari 2019 Dilaksanakan Rapat Koordinasi untuk persiapan lomba desa tingkat kabupaten yang akan dilaksanakan pada bulan Februari 2019. Sebanyak 50an orang dari unsur Perangkat Desa, BPD, Tokoh Masyarakat, RT/Rw PKK Dan Kara... ..selengkapnya

  • Asean Program CBT 2019 Di Nglanggeran Rampung

    08 Januari 2019 07:09:28 WIB
    Asean Program CBT 2019 Di Nglanggeran Rampung
    (nglanggeran-patuk.desa.id), Desa Nglanggeran saat ini memang sudah menjadi sorotan dunia. Setelah beberapa kali mendapatkan penghargaan yang cukup bergengsi, selama 5 hari kemarin terhitung dari tgl 3-7 Januari,mendapat kepercayaan dari ASEAN-KOREA Center dan Kementrian Pariwisata Indonesia menjadi... ..selengkapnya

  • CBT-Program Di Nglanggeran

    06 Januari 2019 17:34:39 WIB Admin Desa
    CBT-Program Di Nglanggeran
    (nglanggeran-patuk.desa.id)--Kamis,  03 Januari 2018 hingga 3 hari kedepan Kegiatan CBT ASEAN comunity Based Tourism Program berlangsung didesa Nglanggeran. Setidaknya ada 29 peserta CBT ASEAN berkegiatan di Desa kami. Melakukan kegiatan pembelajaran dan juga mendapatkan pengalaman di Desa.Sala... ..selengkapnya

  • Festival Mancing Di Embung Mini Nglanggeran

    01 Januari 2019 22:00:14 WIB Admin Desa
    Festival Mancing Di Embung Mini Nglanggeran
    (nglanggeran-patuk.desa.id)--Seperti tak pernah habis kegiatan-kegiatan positif di Desa Nglanggeran, Selasa 01 Januari 2019 bertempat di Embung Mini sebelah barat Embung Nglanggeran berlangsung festival Mancing bagi para penggila Mancing Mania. Dengan tiket HTM Rp.125.000; para mancing mania dimanja... ..selengkapnya

Kunjungan Destinasi Wisata

Gunung Api Purba

Hari ini
Kemarin
Minggu ini
Bulan ini
TOTAL(Tahun Ini)
Update : 08 Desember 2022 16:04:25 WIB

Embung

Hari ini
Kemarin
Minggu ini
Bulan ini
TOTAL(Tahun Ini)
Update : 08 Desember 2022 16:04:24 WIB

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Info Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Video Profil Nglanggeran

Lokasi Nglanggeran

tampilkan dalam peta lebih besar