Internet Teknologi Fiber Optic Masuk Desa Nglanggeran
04 September 2018 07:54:52 WIB
Nglanggeran (04/09/2018)
Penarikan Jaringan Fiber Optic di Desa Wisata Nglanggeran, yang dimulai pada akhir Bulan
Agustus Lalu, dan Akses Internet dengan Teknologi Fiber Optik Sudah terpasang di 34
Pelanggang yang terdisi dari Homestay, Pokdarwis, dan UKM.
Ujicoba Internet sudah dimulai pada awal September 2018, dan sudah berjalan lancar, dan
sesuai Program dari Direktorat Pengembangan Pitalebar, Ditjen Penyelenggaraan Pos dan
Informatika, Kementrian Kominfo.
Program Free akses yang diberikan di Desa Wisata Nglanggeran, sampai pada Desember 2018, dan
selanjutnya Penerima program akan berlangganan langsung dengan penyedia Internet.
Antusias Pelanggan dengan Progran yang ada adalah dengan harapan dapat meningkatkan
pendapatan dengan penambahan fasilitas di Homestay, UKM dan juga Sekretariat Pokdarwis
Nglanggeran.
Dengan Akses Internet Cepat juga sangat diharapkan Pengelola Desa Wisata Nglangeran, karena
untuk jaringan E-Tiket yang sudah dikembangkan di Desa Wisata Nglanggeran yang sudah di Link
di Web Desa Nglanggeran, agar tiap 10 menit data Kunjungan di Destinasi wisata dapat diakses
dan diketahui semua orang via Web Desa tersebut.
Besar Harapan Target dan manfaat Internet yang masuk Di desa Wisata Nglangeran dapat
meningkatkan kunjungan dengan peningkatan Fasilitas di Homestay, peningkatan kunjungan di
Destinasi Wisata dan berdampak peningkatan Ekonomi di Desa Nglanggeran.
Formulir Penulisan Komentar
Kunjungan Destinasi Wisata
Gunung Api Purba
Hari ini | |
Kemarin | |
Minggu ini | |
Bulan ini | |
TOTAL(Tahun Ini) |
Embung
Hari ini | |
Kemarin | |
Minggu ini | |
Bulan ini | |
TOTAL(Tahun Ini) |
Statistik Pengunjung
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- Pembinaan Satlinmas Kalurahan Nglanggeran
- Pengajian Instansi se Kapanewon Patuk
- Pengambilan Sumpah/Janji Staf Kalurahan Nglanggeran
- Monitoring Dan Evaluasi APBKal Dari Kapanewon Patuk
- APEL KERJA PAMONG KALURAHAN NGLANGGERAN
- Kegiatan Posyandu Nyawiji Padukuhan Doga
- APEL KERJA PAMONG KALURAHAN NGLANGGERAN